Sabtu, 11 Desember 2021

Menonton Live Streaming Bola Internasional Gratis Dengan Mudah


Di Indonesia sekarang ini menonton pertandingan sepak bola khususnya luar negeri misalnya Premier league (liga inggris), Laliga Santander (liga spanyol), Serie-A (liga italia), Bundesliga (liga jerman), dan liga champion adalah suatu hal yang sangat susah dan mahal. Dikarenakan stasiun TV channel dalam negeri sudah jarang bahkan tidak ada yang menampilkan secara gratis. Kita harus berlangganan dengan menyedia Channel berbayar. Awal pemasangan alat Channel berbayar juga sudah memakan biaya mahal, ditambahlagi setiap bulannya juga harus membayar tagihannya.  

Menanggapi keadaan ini, saya memberikan sebuah trik/cara supaya kalian bisa dengan mudah menonton pertandaingan sepak bola luar negeri tanpa memikirkan biaya bulanan, cukup dengan menyediakan kuota/jaringan internet dan mendownload aplikasi EPIC BROWSER. Adapun langkah-langkahnya di bawah ini akan saya terangkan secara terperinci bisa melalui android atau PC/Laptop.

Dengan Menggunakan PC atau Laptop

  1. Download aplikasi EPIC BROWSER terlebih dahulu pada link : (download Epic_Browser.exe)
  2. Instal aplikasi EPIC BROWSER di PC atau Laptop
  3. Jalankan aplikasi EPIC BROWSER
  4. Close "Please note to provide more flexibility some key Epic Functionality such as our built-in VPN / encrypted proxy and AdBlock are user-controlled now and should be added via the epic extensions page" 
  5. Klik "I've got it. Close the message"
  6. Pada Pojok kanan atas klik gambar payung kemudian aktifkan Ad Block dan Encrypted Proxy
  7. Pada kotak pencarian EPIC BROWSER ketikan : yandex.com
  8. Setelah muncul website yandex.com, pada kotak pencarian yandex.com ketikan : yallashoot.com
  9. Pilih salah satu website Bola dari hasil pencarian tersebut
  10. Selamat menonton bola


Dengan Menggunakan HP Android
  1. Download aplikasi EPIC BROWSER terlebih dahulu pada link : (download Epic_Browser.apk) atau di playstore (disini)
  2. Instal aplikasi EPIC BROWSER di HP Android
  3. Jalankan aplikasi EPIC BROWSER
  4. Klik "Terima dan Lanjutkan"
  5. Klik "Mobile Extensions"
  6. Instal Ad Block dan Instal Encrypted Proxy
  7. Kembali dan Aktifkan Encrypted Proxy 
  8. Pada kotak pencarian EPIC BROWSER ketikan : yandex.com
  9. Setelah muncul website yandex.com, pada kotak pencarian yandex.com ketikan : yallashoot.com
  10. Pilih salah satu website Bola dari hasil pencarian tersebut
  11. Selamat menonton bola


Untuk mendapatkan berita, tips, trik dan pengetahuan, selalu kunjungi website : https://ilmukujadiilmumu.blogspot.com/

Terima kasih

4 komentar:

Pencarian